Babinsa Selalu Dekat Dengan Warganya

    Babinsa Selalu Dekat Dengan Warganya
    Babinsa adalah aparat kewilayahan yang menjadi ujung tombak satuan Teritorial. Babinsa dituntut bisa bisa menjalin komunikasi dan bersinergi dengan semua elemen masyarakat, tak terkecuali pemuda dan juga anak-anak. Hal ini ditunjukkan oleh Babinsa Desa Jamus Koramil 12/Mranggen Serka Indro Lestari, dimana dirinya terlihat sangat akrab dengan warga masyarakat saat melaksanakan Komsos ke wilayah binaan

    DEMAK - Babinsa adalah aparat kewilayahan yang menjadi ujung tombak satuan Teritorial. Babinsa dituntut bisa bisa menjalin komunikasi dan bersinergi dengan semua elemen masyarakat, tak terkecuali pemuda dan juga anak-anak. Hal ini ditunjukkan oleh Babinsa Desa Jamus Koramil 12/Mranggen Serka Indro Lestari, dimana dirinya terlihat sangat akrab dengan warga masyarakat saat melaksanakan Komsos ke wilayah binaan. Rabu (31/01/2024).

    Menurut Babinsa Serka Indro Lestari mengatakan menjalin keakraban ini bertujuan untuk memberikan contoh akan indahnya kebersamaan antara Babinsa dengan seluruh komponen masyarakat yang ada di wilayah binaan, baik dari kalangan tokoh masyarakat, tokoh agama, tokoh pemuda bahkan sampai anak-anak.

    “Sebagai Babinsa kami harus bisa menyatu dengan masyarakat yang ada di wilayah binaan, kami akan berusaha untuk selalu ada bersama warga, baik dari kalangan tua, muda bahkan anak-anak, ”ungkapnya.

    Lebih lanjut, disela-sela memantau wilayah kami selalu sempatkan sambang ke warga binaan, hal ini selain menambah keakraban juga bisa memberikan motifasi serta dukungan bagi warga masyarakat terjalin kemanunggalan TNI dengan rakyat , ”tambahnya.

    “Kami senang bisa sambang ke warga binaan, saya dan rekan-rekan yang lain bisa lebih dekat dan merakyat akrab dengan masyarakat, ”pungkas Babinsa. (Pendim0716).

    demak
    Agung widodo

    Agung widodo

    Artikel Sebelumnya

    Babinsa Komsos dengan Penjaga Counter Pulsa...

    Artikel Berikutnya

    Cetak Generasi Muda yang Disiplin Dan Berkualitas,...

    Berita terkait

    Rekomendasi berita

    Panglima TNI Dampingi Menhan RI Perkuat Kerja Sama Pertahanan dengan RRT
    Danlanud Sultan Hasanuddin Terima Audiensi Kepala Perwakilan BKKBN Provinsi Sulsel Bahas Kolaborasi Penurunan Stunting
    Primer Koperasi Kartika Oro Doro Enakoa Kodim 1710/Mimika Gelar Rapat Akhir Tahunan Tutup Buku 2024
    MA Kabulkan Peninjauan Kembali (PK) Apartemen Gardenia Bogor
    97 Calon Siswa Tamtama PK Gelombang I  Tahun 2025 Laksanakan Tes Skrining POM Lanud Sultan Hasanuddin

    Tags